Admin Site Meta
Adalah module untuk mempermudah pengerjaan dengan site-meta dari panel admin.
Instalasi
Jalankan perintah di bawah di folder aplikasi:
mim app install admin-site-meta
Penggunaan
Module ini menambah satu library dengan nama AdminSiteMeta\Library\Meta
yang bisa
digunakan untuk memproses form untuk object meta data seperti schema type, meta title,
meta description, dan meta keywords.
Library ini memiliki 2 method, yaitu:
function parse(object &$object, string $key): void
Memparse properti meta object menjadi field-field object dengan prefix meta-
. Nilai
ini kemudian yang bisa digunakan pada form html.
function combine(object &$object, string $key): void
Menggabungkan nilai-nilai yang ter-parse menjadi satu properti. Nilai akhir dari fungsi ini yang bisa disimpan ke database.